Dalam seminar ini pun narasumber juga mendemonstrasikan bagaimana teknik pembentukan karakter untuk mencapai generasi penerus yang berakarakter serta berakhlakul karimah.
Peserta sangat antusias mengikuti acara tersebut dari awal sampai akhir. Panitia seminar terdiri dari lima orang yang tergabung dalam kelompok 325 KKN Unissula periode XIV, semuanya ikut andil dalam pelaksanaan seminar, sehingga seminar berjalan dengan lancar dan penuh semangat.
Semoga informasi yang disampaikan narasumber dapat memberi manfaat bagi seluruh peserta serta harapannya dapat disebarluaskan info maupun ilmu yang telah diperoleh untuk masyarakat yang lebih luas.
Harapannya derajat kesejahteraan dalam rumah tangga, ketahanan keluarga, ketenteraman dalam keluarga (baca : rumah tangga) benar-benar dapat meningkat. Para peserta seminar ini juga menerima buku saku, serta ada doorprize.
Ida M. Sofiana