blank

JEPARA(SUARABARU.ID) – Badan Penanggulangan Bencana (BAPENA) Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) Kabupaten Jepara melakukan  pengabdian masyarakat untuk warga terdampak banjir di Desa Dorang, Kecamatan Nalumsari. Kegiatan yang dilaksanakan Sabtu (7/1/2023) berupa pemeriksaan kesehatan penyaluran bantuan.

blank

Ketua DPD PPNI Kabupaten Jepara Hadi Sarwoko, SKM., MMKes., mengatakan bahwa Kegiatan tersebut merupakan program kerja Bapena DPD PPNI Kabupaten Jepara setelah dilantik pada 22 Desember 2023.

blank

Koordinator lapangan  Imam Subhi  didampingi Ketua Bapena Iwan Rifai mengatakan, bantuan yang didalurkan berup sembako seperti mi instan, beras, minyak goreng, air mineral, serrta pampers untuk bayi. Bantuan diberikan di posko banjir Desa Dorang , diterima langsung oleh  Petinggi, BPD, dan PMI Kabupaten Jepara.

blank

“Bapena juga secara menyalurkan kepada anggota PPNI atau lerawat yang langsung berdampak banjir sebanyak 2 perawat,” katanya.

Hadepe – PPNI