blank
DPRD Kabupaten Purworejo, mengadakan public hearing sekaligus ramah tamah buka bersama dengan awak media. Foto: Vashti

Dengan keterbukaan ini, ia berharap sinergitas antara media dan DPRD bisa membawa kemajuan bagi kabupaten Purworejo.

“Kita merespon baik keterbukaan dari DPRD, dalam memfasilitasi media, ini bentuk komunikasi yang baik antara media dan legislatif. Harapannya kita bisa guyub rukun membangun Purworejo yang lebih baik,” kata Aris.

Salah satu wartawan yang hadir, Lukman Khakim pada kesempatan itu meminta agar DPRD melibatkan media dalam berbagai kegiatan, utamanya dengar pendapat.

“Jika ada public hearing media minta tolong dilibatkan, terutama dalam pembuatan Perda,” katanya.

Menanggapi itu, Rohman memastikan akan melibatkan media dalam kegiatan-kegiatan di DPRD.

Public hearing ini pasti akan ada permasalahan yang muncul, jadi pasti nanti kita libatkan media,” tandasnya.
Vashi