
Adanya insiden ini, pihaknya mengimbau kepada masyarakat agar berhati-hati saat mengemudikan kendaraannya di jalan raya. Bahkan, Iptu Arie Eko menegaskan agar masyarakat tidak sungkan untuk beristirahat jika lelah saat mengemudikan kendaraannya.
“Kalau lelah saat mengemudikan kendaraan, sebaiknya istirahat dulu di tempat yang sekiranya aman, agar peristiwa kecelakaan ini tidak terulang lagi,” imbaunya.
Tya Wiedya