Senada dengan yang diutarakan Arief, Naya Amin Zaini selaku Anggota Bawaslu Kota Semarang menambahkan bahwa raihan positif tersebut terwujud atas ikhtiar seluruh jajaran Bawaslu Kota Semarang.
“Raihan positif ini berkat ikhtiar seluruh jajaran Bawaslu Kota Semarang, kerja cerdas antar divisi yang bersinergi dalam menyusun, menghimpun dan menampilkan produk-produk hukum yang telah dibuat dari tahun-tahun sebelumnya hingga sekarang. Karena JDIH memiliki semangat pengetahuan dan informasi hukum,” katanya.
Hery Priyono