blank
Suasana Sidang Pleno Terbuka Majelis Wali Amanat UNS . Tampak Wakil Ketua MWA UNS, Prof. Hasan Fauzi, M.B.A., Ph.D., C.A., CSRA. Menyampaikan sambutan pada acara di Auditorium kampus setempat, Kamis (27/10).(dok/Humas UNS)

Nomor urut pertama Prof. Dr. Hartono, dr. M.Si., nomor urut kedua Prof. Dr. rer. nat. Sajidan, M.Si., dan nomor urut ketiga Prof. Dr. I Gusti Ayu Ketut Rachmi Handayani, S.H., M.M.

Panelis terdiri enam unsur, yakni perwakilan Senat Akademik (SA) UNS, Prof. Ir. Ari Handono Ramelan, M.Sc. (Hons), Ph.D. dan Prof. Dr. Izza Mafruhah, S.E., M.Si. Perwakilan Dewan Profesor UNS, yakni Prof. Drs. Suranto, M.Sc., Ph.D., dan Prof. Dr. Wahyudi Sutopo, S.T., M.T. Satu perwakilan Pimpinan/Wakil Rektor UNS, yakni Prof. Dr. Ir. Ahmad Yunus, M.S.

Juga perwakilan Tenaga Kependidikan UNS, yakni Dra. Mustikawati Endah Setyandari, M.Si., dan Drs. Rohman Agus Pratomo. Perwakilan Organisasi Mahasiswa (Ormawa) tingkat universitas, yakni Hilmi Ash Shidiqi dan Muhammad Pasya Falikhur. Perwakilan tokoh masyarakat/tokoh pendidikan, yakni Prof. Dr. Zudan Arif Fakhrulloh, S.H., M.H., dan Prof. Dr.lmk Sofyan Anif, M.Si.

Dari penyelenggara diperoleh keterangan, etelah tiga calon Rektor UNS mengikuti Panel 2, MWA akan menggelar rapat pleno dengan agenda pemilihan Rektor UNS pada 11 November 2022.

Tahapan selanjutnya yaitu pelantikan dan pengambilan sumpah Rektor UNS terpilih dijadwalkan pada tanggal 10-11 April 2023 mendatang.

Bagus Adji